Peran Wali Pemasyarakatan Lapsuska Tangani Napiter

    Peran Wali Pemasyarakatan Lapsuska Tangani Napiter

    KARANGANYAR_PAS-  Lapas Khusus Kelas IIA Karanganyar Nusakambangan maksimalkan peran wali pemasyarakatan   lakukan profiling terhadap marapidana tindak pidana terorisme. dengan tujuan menggali informasi lebih lanjut dan melakukan pembinaan terhadap napiter (WBP). Sabtu (03/06)

    Para pamong atau wali pemasyarakatan inilah yang selama ini mereka sehari-harinya selama 24 jam mendampingi narapidana teroris. Sehingga dapat terjalin komunikasi yang intensif mengenai perkembangan narapidana tindak pidana terorisme ini secara berkala.

    Rizal Afif Kurniawan.

    Rizal Afif Kurniawan.

    Artikel Sebelumnya

    Pamong Teroris Lapsuska Lakukan Pembinaan...

    Artikel Berikutnya

    Permohonan Paspor terus meningkat didominasi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Inspektorat Bakamla RI Laksanakan Pengawasan Internal di Stasiun Karangasem Bali

    Ikuti Kami